Sebelum mengerjakan latihan soal untuk persiapan ujian pengadaan barang/jasa level 1, silahkan dipelajari terlebih dahulu materi tentang Perencanaan Pengadaan pada video berikut ini:
Selamat berlatih dengan soal soal latihan perencanaan pengadaan pada bagian Identifikasi Kebutuhan.
Tanpa basa basi silahkan di Buka Latihan soalnya pada link di bawah ini:
#1. Untuk meningkatkan kualitas Perencanaan Pengadaan. PA selaku penanggung jawab kegiatan, dalam melakukan penyusunan RKA yg di dalamnya terdapat pengadaan barang/jasa telah mempertimbangkan hal-hal sebagai berikut:
#2. Peningkatan kualitas perencanaan pengadaan salah satunya dilakukan dengan mempertimbangkan
#3. 3. PA selaku penanggung jawab kegiatan, dalam melakukan penyusunan RKA perlup memertimbangkan untuk melibatkan para pihak dalam ekosistem pengadaan, antara lain:
#4. Pihak yang tidak perlu dipertimbangkan untuk dilibatkan oleh PA selaku penanggung jawab kegiatan dalam penyusunan RKA adalah
#5. Dalam penyusunan Perencanaan Pengadaan, PA/KPA dan PPK perlu mempertimbangkan, antara lain, KECUALI:
#6. Pelaku yg mempunyai tugas dan kewenangan MENETAPKAN Perencanaan Pengadaan, menetapkan & mengumumkan RUP dan melaksanakan Konsolidasi Pengadaan Barang/Jasa adalah
#7. Pernyataan yang tepat mengenai Pengumuman RUP yaitu
#8. Pihak yang bertugas untuk penyusunan Perencanaan Pengadaan untuk tahun anggaran berikutnya sesuai kebutuhan K/L/PD yang tercantum dalam RKA K/L atau RKA PD adalah
#9. Pada anggaran belanja APBD, PPK yang dirangkap oleh KPA dapat menugaskan ………. untuk menyusun Perencanaan Pengadaan
#10. Penyusunan Perencanaan Pengadaan yang dananya bersumber dari APBN dilakukan
#11. Untuk barang/jasa yg pelaksanaan kontraknya harus dimulai pada awal tahun, penyusunan perencanaan pengadaan yang menggunakan APBN dapat dilakukan
#12. Perencanaan Pengadaan dapat dibuat pada waktu berikut ini, KECUALI
#13. Dalam menyusun Perencanaan Pengadaan PPK perlu memperhatikan hal-hal sebagai berikut, KECUALI
#14. Kegiatan yang tidak termasuk dalam Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa… Pilih salah satu
#15. Dalam melakukan identifikasi kebutuhan, PA fokus pada kebutuhan untuk mengurangi keseluruhan biaya dalam siklus pemakaian. Biaya dalam siklus pemakaian disini bukan hanya harga pembelian namun termasuk juga antara lain biaya penggunaan, pemeliharaan, dan biaya pembuangan, sehingga akan memberikan keuntungan yang secara finansial dalam jangka panjang. Hal ini sejalan dengan
#16. Pengadaan Barang/Jasa yang bertujuan untuk mencapai nilai manfaat yang menguntungkan secara ekonomis tidak hanya untuk K/L/PD sebagai penggunanya tetapi juga untuk masyarakat, serta signifikan mengurangi dampak negatif terhadap lingkungan dalam keseluruhan siklus penggunaannya
#17. Sebagai alat untuk melakukan identifikasi kebutuhan, spend analysis mempunyai beberapa manfaat antara lain
#18. Proses menganalisis data historis pembelian pada sebuah organisasi untukmemberikan gambaran mengenai visibilitas pembelanjaan, kepatuhan dan control, adalah
#19. Pembebasan lahan dalam hal Pekerjaan Konstruksi yang dibutuhkan memerlukan lahan, alam hal dibutuhkan ganti rugi untuk pembebasan lahan, maka penyelesaian administrasi untuk pembayaran ganti rugi, termasuk untuk pemindahan hak atas tanah, harus dapat diselesaikan sebelum
#20. PPK melakukan identifikasi pengadaan barang/jasa pada level Komponen/Sub komponen pada RKA K/L dimana terdapat akun belanja pengadaan barang/jasa berdasarkan penugasan dari PA/KPA. Akun belanja yang terasosiasi dengan pengadaan barang/jasa antara lain akun
Recent Comments